Haris : BKPRMI Induk Pemuda

SUNGAILIAT,PERKARANEWS — BKPRMI adalah induk dari pemuda sebagai bentuk upaya guna mengembangkan daerah. Para pemuda ini dinilai sebagai penerus roda kepemimpinan di kemudian hari.

Demikian dikatakan oleh Pj. Bupati Bangka, M Haris AR AP MH, Minggu (21/1/2024) dalam acara pelantikan serta rapat kerja BKPRMI Kabupaten Bangka

“BKPRMI induk dari pemuda. Bentuk upaya untuk mengembangkan daerah karena adik-adik semua adalah penerus di kemudian hari,” katanya.

Lebih lanjut ia mengajak agar anak muda di Bangka aktif dalam kegiatan positif sehingga dapat terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Bacaan Lainnya

“Tuntunan perkembangan zaman semakin yang berperan penting pada generasi muda agar sibuk pada kegiatan positif dan berakhlakul kharima,” tutur Haris.

Untuk itu ia memgucapkan selamat kepada para anggota yang telah dilantik serta berpesan dapat mengemban amanah yang diberikan.

“Selamat mengemban tugas kepada para pengurus yang baru dilantik semoga dapat mengemban amanah dengan baik,” tukasnya.

Anggota kepengurusan BKPRMI Bangka ini dilantik oleh Ketua DPW BKPRMI Provinsi Bangka Belitung. (Yuko)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2 Komentar

  1. helloI really like your writing so a lot share we keep up a correspondence extra approximately your post on AOL I need an expert in this house to unravel my problem May be that is you Taking a look ahead to see you