Pj Gubernur Kep. Babel Ridwan Djalamuddin: Lumbung Pangan Kep. Babel Sangat Penting

RIAS,PerkaraNews.com – Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Prov. Kep. Babel) Ridwan Djamaluddin mendukung lumbung pangan di Babel.

Ia bersama Bupati dan Wakil Bupati Bangka Selatan (Basel) meninjau langsung panen raya padi IP200 pada lahan seluas 1458,5 hektar di Dusun Air Pairem Desa Rias Kabupaten Bangka Selatan, Senin (3/10/22).

“Di sini adalah salah satu lumbung pangan di Kep. Babel, dan ini merupakan hal yang sangat penting. Saya sudah mendengar bahwa kualitas beras di sini bagus, kelompok petani dan masyarakatnya juga antusias,” ujar Pj. Gubernur Kep. Babel.

Dalam dialog dengan petani, dirinya mendengar kendala yang dihadapi para petani dalam meningkatkan produktivitas hasil panen. Salah satunya, ketika panen berlimpah, petani justru mengeluh karena harga beras menurun. Sehingga, Bupati Bangka Selatan Riza Herdavid mengeluarkan kebijakan agar masyarakat khususnya seluruh ASN Kabupaten Bangka Selatan membeli produk beras dari para petani ini.

Bacaan Lainnya

Terkait hal ini, Pj. Gubernur Kep. Babel Ridwan Djamaluddin bersepakat dengan Bupati Riza Herdavid, untuk mengupayakan agar saat panen raya tiba dan hasilnya berlimpah, hasil panen tersebut dapat diserap oleh daerah-daerah lain dengan harga stabil, sehingga tidak sampai jatuh di bawah harga standar.

“Untuk mengantisipasi panen raya yang diperkirakan pertengahan Oktober nanti (panen tidak terjadi secara serentak), kita harus buat program agar harga tidak jatuh dan tetap berada pada tataran harga standar,” ungkapnya.

Selain itu, kondisi alam menjadi sebab lain dalam upaya meningkatkan produktivitas hasil panen. Yaitu adanya saluran yang tersumbat, sehingga mengakibatkan banyak petani gagal panen karena terjadinya banjir besar. Kemudian irigasi banyak yang jebol karena sudah berumur puluhan tahun.

Kades Rias, Muslim, pada kesempatan yang sama mengatakan, dalam satu hektar tanah diperkirakan produksi hingga 5-7 ton pada tanam pertama lalu, tetapi untuk saat ini diperkirakan hanya 4 ton saja. Panen raya terjadi tidak secara merata dan diperkirakan sekitar pertengahan hingga akhir Oktober tahun ini.

Dirinya juga menambahkan kendala lain menurunnya produktivitas adalah, adanya serangan hama tikus, burung, penyakit tanaman kerdil pada padi, dan terakhir, banjir.

“Dulu masih ada serapan, tapi sekarang sudah tidak ada lagi sehingga kalau ada hujan, langsung masuk ke sini,” ungkapnya.

Pada momen ini, Pj. Gubernur Kep. Babel Ridwan Djamaluddin terlihat mencoba mengendarai mesin combine atau mesin pemanen padi untuk melihat cara kerja mesin tersebut secara langsung. Terlihat padi langsung keluar dari mesin dalam bentuk gabah yang dimasukkan ke dalam karung.(R5/RLS)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan ke Mariatogel Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

7,513 Komentar

  1. The exploring governance process is simple and the clear transparency makes it even better. The mobile app makes daily use simple.

  2. Nội dung bài khá khách quan. Nhiều người chọn Hi88 nhờ ưu đãi theo từng game, đặc biệt là slot mini–major và casino live hoạt động ổn định.

  3. Oh my goodness! Amazing article dude! Many thanks, However I am experiencing problems with your RSS. I don’t know the reason why I am unable to subscribe to it. Is there anybody getting identical RSS problems? Anybody who knows the answer will you kindly respond? Thanks!!|

  4. I was recommended this web site by my cousin. I’m not sure whether this post is written by him as no one else know such detailed about my trouble. You are amazing! Thanks!

  5. Nice breakdown. Many users stick with Hi88 due to consistent bonuses, weekly cashback, and active slot rooms with steady hits.

  6. Bài viết trình bày rõ ràng. Hi88 thường được chọn vì slot mini–major rơi đều và casino live có nhiều khuyến mãi ngắn hạn dễ tận dụng.

  7. I was skeptical, but after a week of testing new tokens, the stable performance convinced me. Perfect for both new and experienced traders.

  8. I’m impressed by the reliable uptime. I’ll definitely continue using it. Great for cross-chain swaps with minimal slippage.

  9. Hi there, just became aware of your blog through Google, and found that it is really informative. I’m gonna watch out for brussels. I’ll be grateful if you continue this in future. Numerous people will be benefited from your writing. Cheers!

  10. The using the mobile app process is simple and the clear transparency makes it even better. Support solved my issue in minutes.

  11. I’ve been using it for half a year for exploring governance, and the reliable uptime stands out. Perfect for both new and experienced traders.

  12. Solid breakdown. Hi88 seems to position itself as a reward-centric platform, where slot hits and promo cycles support long-term engagement. That’s likely why it resonates with many players mentioned in the post.

  13. I personally find that i’ve been active for almost a year, mostly for using the API, and it’s always fast transactions. Perfect for both new and experienced traders.

  14. Wow! This is a cool platform. They really do have the wide token selection. The dashboard gives a complete view of my holdings.