Anak Anda Main Games Online? Silahkan Simak Tips dan Trik Ini

Pangkalpinang perkaranews.com — Belakangan ini makin marak game online yang bertautan dengan beragam aplikasi sosial media. Diantaranya bahkan sudah menyediakan fitur voice online streaming ketika permainan games berlangsung.

Tentunya, hal itu dimaksudkan sebagai pelengkap permainan yang mengasyikan. Mengatur strategi menyerang musuh, dipastikan jadi lebih mudah. Karena satu sama lain terhubung dalam instant voice tadi.

Meski begitu, dalam prakteknya tidak semua pemain yang bertarung dalam papan gadget adalah real player sungguhan. Bahkan, banyak diantaranya ada segelintir setan pedofilia yang rajin mengintai dengan menyamar sebagai pemain dalam satu regu.

Modusnya, setelah mampu diterima sebagai satuan tim yang bermain. Pihak setan pedofil biasanya menyelipkan satu dua obrolan “kurang pantas” pada satu incarannya. Entah itu minta nomor WA, nama akun sosial media, atau yang gawatnya langsung janjian kopdar dengan tameng diberi trik agar terus menang dalam permainan.

Untuk itu, redaksi kali ini memilihkan tema bahasan seputar tips dan trik untuk anak-anak anda, jika sudah terlanjur masuk dalam skema permainan games online.

Untuk meminimalisir risiko bagi anak menjadi korban kejahatan akibat aktivitasnya di internet, maka dapat diterapkan beberapa tips yang disarikan dari hukumonline berupa pendapat tim pegiat literasi digital dan relawan penanggulangan penyebaran konten negatif Acep Syaripudin dkk dalam bukunya Internet Sehat, Pedoman Berinternet Aman, Nyaman dan Bertanggungjawab (hal. 7-8), di antaranya:

  1. Masuklah ke dunia online anak.
    Orang tua hendaknya mengenal lingkup gerak mereka, pastikan juga untuk mengenal ‘taman bermain’ mereka yang lain. Pastikan mereka berselancar di dunia maya dengan aman;
  2. Buatlah aturan mengenai lamanya waktu online dan situs apa saja yang boleh dan tidak boleh dikunjungi. Orang tua bisa membicarakannya dulu dengan mereka, termasuk membicarakan mengenai konsekuensi jika mereka melanggar aturan tersebut;
  3. Ajarkan anak untuk melindungi privasi dengan cara:

-Hindari memberikan nama, nomor telepon, alamat email, alamat rumah, sekolah atau foto tanpa izin Anda.

-Hindari membuka email dari orang yang tidak dikenal tidak merespons pesan yang mengganggu menolak bertemu dengan orang yang dikenal melalui internet.

  1. Perhatikan lokasi komputer. Jangan tempatkan komputer di kamar pribadi anak, tempatkanlah komputer pada tempat umum untuk mempermudah memonitor penggunaannya;
  2. Jadilah sahabatnya. Anjurkan anak untuk memberitahu jika mereka menjumpai hal-hal yang membuatnya tidak nyaman. Yakinkan tidak akan berlebihan, menyalahkan atau melarangnya membuka internet;
  3. Setting mesin pencari agar mampu memblokir situs yang memuat konten seksual. Search engine (mesin pencari) yang ada saat ini menawarkan penyaringan yang bisa diklik di Preferences/Safe Search Filtering;
  4. Kenali situs dan aplikasi yang aman untuk usianya. Orang tua bisa mencari situs dan aplikasi yang cocok untuk usia anaknya dengan konten yang bervariasi seperti tentang film, musik, sejarah, ilmu pengetahuan, dan lain-lain.

Dengan begitu, semoga saja kegembiraan anak-anak kita dalam bermain games online tidak berubah jadi malapetaka. Akibat abainya sikap kita sebagai orangtua. Selamat mencoba tips dan trik tadi. (LH.ID)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan ke 1win_bsKl Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

23,837 Komentar

  1. I really love your blog.. Pleasant colors & theme.
    Did you make this web site yourself? Please reply back as I’m trying to create my own website and would like to learn where you got this from or just what the theme is called.
    Appreciate it!

  2. Great post. I was checking constantly this blog
    and I am impressed! Very useful info specifically the last part :
    ) I care for such information much. I was seeking this certain info for a
    very long time. Thank you and best of luck.

  3. Great goods from you, man. I’ve understand your stuff previous to and you are just extremely fantastic.
    I actually like what you’ve acquired here, certainly
    like what you’re stating and the way in which you say it.
    You make it enjoyable and you still care for to keep it wise.
    I can’t wait to read much more from you. This is
    really a wonderful website.

  4. Do you have a spam issue on this blog; I also am a blogger, and I was curious
    about your situation; we have created some nice practices
    and we are looking to trade solutions with other folks, why not shoot me an email if interested.

  5. Hi there! This post could not be written any better!

    Looking through this post reminds me of my previous roommate!
    He constantly kept preaching about this. I will send this article to
    him. Pretty sure he’s going to have a great read.
    Thank you for sharing!

  6. Наркологическая клиника «Формула Трезвости» в Москве предлагает эффективное лечение зависимостей: от детоксикации и кодирования до психологической помощи и реабилитации. Московские специалисты клиники помогут вернуться к полноценной жизни без зависимостей.
    Получить больше информации – [url=https://formula-clinic.ru/kapelnitsa-ot-pohmelya/]капельница от похмелья цена[/url]

  7. Really appreciated going through this entry. It’s highly well-written and filled with helpful details. Thanks for providing this.

  8. Attractive component of content. I simply stumbled upon your blog and in accession capital to assert
    that I get actually loved account your blog posts.
    Any way I will be subscribing for your augment or even I success you get entry to constantly quickly.

  9. При поступлении вызова нарколог незамедлительно приезжает на дом для проведения тщательного первичного осмотра. Специалист измеряет жизненно важные показатели, такие как пульс, артериальное давление и температура, а также собирает анамнез для оценки степени алкогольной интоксикации. Эта информация является основой для разработки персонального плана лечения.
    Получить дополнительные сведения – [url=https://vyvod-iz-zapoya-murmansk00.ru/]вывод из запоя анонимно в мурманске[/url]

  10. Good day! Do you use Twitter? I’d like to follow you if that would
    be ok. I’m absolutely enjoying your blog and look forward to new updates.

  11. I am extremely inspired with your writing skills
    and also with the structure on your weblog. Is this a paid subject or did
    you customize it yourself? Anyway stay up the nice high quality writing, it’s uncommon to
    look a great weblog like this one these days..

  12. Лечение нарколога на дому в Калининграде организовано по четко отлаженной схеме, позволяющей максимально оперативно стабилизировать состояние пациента и начать процесс детоксикации.
    Получить дополнительную информацию – [url=https://narcolog-na-dom-kaliningrad00.ru/]вызвать нарколога на дом в калининграде[/url]

  13. При тяжелой алкогольной интоксикации оперативное лечение становится жизненно необходимым для спасения здоровья. В Архангельске специалисты оказывают помощь на дому, используя метод капельничного лечения от запоя. Такой подход позволяет быстро вывести токсины, восстановить обмен веществ и стабилизировать работу внутренних органов, обеспечивая при этом высокий уровень конфиденциальности и комфорт в условиях привычного домашнего уюта.
    Изучить вопрос глубже – https://kapelnica-ot-zapoya-arkhangelsk0.ru/kapelnicza-ot-zapoya-klinika-arkhangelsk

  14. Thanks for one’s marvelous posting! I certainly enjoyed reading it, you can be a
    great author. I will always bookmark your blog and will come back someday.
    I want to encourage you continue your great
    job, have a nice afternoon!

    Feel free to visit my web-site; post (https://click4r.com/)