PT Timah Salurkan Bantuan Biaya Pengobatan Kepada Puluhan Warga di Wilayah Operasional Perusahaan Selama Tahun 2023

PANGKALPINANG,PERKARANEWS — Aspek kesehatan menjadi salah satu fokus PT Timah dalam melaksanakan program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL). Berbagai program dilaksanakan untuk mendukung dan meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat.

Salah satu program TJSL yang dilakukan PT Timah untuk meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat dengan melaksanakan Mobil Sehat dan bantuan biaya pengobatan masyarakat di lingkar tambang.

Anggota holding industri pertambangan MIND ID, PT Timah telah menyalurkan bantuan biaya pengobatan kepada 43 warga di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan Provinsi Kepulauan Riau.

Bantuan biaya pengobatan ini merupakan salah satu cara PT Timah untuk meringankan biaya pengobatan masyarakat yang sedang menjalani perawatan.

Bacaan Lainnya

Melalui bantuan biaya pengobatan ini diharapkan dapat membantu masyarakat yang sedang ditimpa masalah kesehatan. Selain itu sebagai bentuk kepedulian bagi masyarakat di lingkar tambang.

Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Kabupaten Belitung Timur, M Yulhaidir mengatakan, program bantuan biaya pengobatan dari PT Timah sangat luar biasa.

Menurut Yulhaidir, program CSR PT Timah Tbk sangat membantu pemerintah daerah terutama memberikan bantuan pengobatan ntuk masyarakat yang membutuhkan.

“Sangat luar biasa berkontribusi dalam mendekatkan pelayanan kepada masyarakat. Program CSR PT Timah dalam membantu masyarakat sangat bermanfaat dan berdampak secara langsung dirasakan,” kata M Yulhaidir.

Senada, salah satu penerima bantuan biaya pengobatan warga Kundur Utara sarini juga mengapresiasi bantuan biaya pengobatan dari PT Timah untuk anaknya Zahra.

Dengan adanya bantuan dari PT Timah ini, rencananya mereka akan berangkat ke Jakarta untuk melanjutkan pengobatan Zahra.

“Saya seperti mimpi mendapatkan bantuan dari PT Timah untuk Zahra. Terima kasih atas bantuan ini,” ucapnya.

Sama halnya dengan Nia Vania (29) warga Bangka Barat yang mengaku sangat bahagia mendapatkan bantuan biaya pengobatan untuk anaknya Kenzio (3).

Kenzio diketahui mengidap penyakit jantung bocor dan harus menjalani operasi pada Bulan Mei tahun depan. Kendati demikian, saat ini dirinya telah menjalani serangkaian pengobatan.

Ia menceritakan dengan kondisi ekonomi keluarga saat ini, membuatnya agak kesulitan untuk memenuhi biaya pengobatan anaknya. Sehingga mereka membutuhkan uluran tangan para dermawan.

“Kami mengucapkan banyak terima kasih kepada PT Timah atas bantuan untuk anak kami. Bantuan ini akan dimanfaatkan untuk kebutuhan sewaktu Kenzio menjalani operasi di Rumah Sakit di Jakarta,” tandasnya. (Yuko)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

253 Komentar

  1. The other day, while I was at work, my sister stole my apple ipad and tested to see if it can survive a twenty five foot drop, just so she can be a youtube sensation. My apple ipad is now destroyed and she has 83 views. I know this is totally off topic but I had to share it with someone!
    cloudbet casino alternative

  2. Good day! I know this is kinda off topic however , I’d figured I’d ask. Would you be interested in exchanging links or maybe guest writing a blog article or vice-versa? My blog covers a lot of the same topics as yours and I think we could greatly benefit from each other. If you might be interested feel free to send me an e-mail. I look forward to hearing from you! Great blog by the way!
    csgo gamble free

  3. What’s up, its good paragraph on the topic of media print, we all be aware of media is a enormous source of facts.
    bcgame

  4. Hey there, I think your blog might be having browser compatibility issues. When I look at your website in Firefox, it looks fine but when opening in Internet Explorer, it has some overlapping. I just wanted to give you a quick heads up! Other then that, very good blog!
    booi casino no deposit bonus