Dinilai Berbahaya, FORLABB Tolak Pembangunan PLTN di Pulau Galesa

Prof. Dr. Sriyana memberikan cenderamata BRIN kepada Ketua FORLABB, Feryandi Komeng

“Komeng Minta Deputi Bidang Kebijakan Pembangun BRIN Cek Ulang Rencana PLTN Di Pulau Galesa”

JAKARTA,PERKARANEWS – Terkait adanya wacana kembali akan dibangunnya Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir(PLTN) di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang mulai ramai diperbincangkan masyarakat.

Forum Laskar Bangka Belitung (FORLABB) yang sejak 2010 ikut melakukan pengawasan terkait rencana pemerintah yang saat itu melalui BATAN melakukan penelitian, survey dan sosialisasi PLTN.

Sejak 2010 BATAN mulai melakukan pemetaan dua lokasi rencana Tapak PLTN terkait rencana pemetaan tapak PLTN yang menjadi lokasi pemilihan tapak PLTN di Tanjung Ular, Desa Air Putih, Kabupaten Bangka Barat serta Desa Sebagin, Kabupaten Bangka Selatan.

Bacaan Lainnya

Saat ini, mulai kembali ada wacana akan di bangunnya Pembangkit Listrik Tenaga Thorium (PLTT) di tempat yang berbeda yakni Pulau Gelasa, Desa Batu Beriga, Kecamatan Lubuk Besar, Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Sebelumnya, FORLABB Bateng melakukan audiensi dengan Bupati Bangka Tengah Algafry Rahman pada 27 November 2023 di Ruang Sekda Bateng.

Audiensi yang dipimpin langsung Ketua Forlabb Bateng Eka Putra dan kawan-kawan.

FORLABB melakukan kunjungan kerja ke Deputi Bidang Kebijakan Pembangunan (DBKP) Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) dikantornya BRIN gedung BJ Habibie, Jumat (1/12/2023).

Ketua FORLABB, Feryandi Komeng dan didampingi Ketua FORLABB Bateng Eka Putra berkunjung ke DBKP BRIN di Jakarta.

“Kedatangan kita ke BRIN yaitu Deputi Bidang Kebijakan Pembangunan untuk menambah wawasan dan pengetahuan terkini soal PLTN atau PLTT,” ujar Eka, Jumat (1/12/2023).

Ditambahkan Ketua sekaligus Pendiri FORLABB, Feryandi Komeng bahwa saat ini wacana Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Thorium. Dimana PLTT yang diwacanakan oleh salah satu perusahaan swasta yang berkantor pusat di Amerika ini.

Menurut Komeng sang aktivis pemuda Babel ini bahwa salah satu perusahaan swasta berwacana ingin membangun PLTN energi berbasis teknologi Thorium Molten Salt Reactor (TMSR-500) di Pulau Gelasa Desa Batu Beriga, Kecamatan Lubuk Besar, Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Alhamdulillah kunjungan kita sebagai ajang silahturahmi dan memperdalam soal pengetahuan dan wawasan mengenai dasar regulasi dan peraturan serta informasi terkini soal PLTN.

“Kunjungan FORLABB diterima langsung Prof. Dr. Sriyana dan pak Dimas,” kata Komeng.

Kita berharap jika ada pihak swasta ingin berwacana membangun PLTN maka harus menggunakan cara yang beretika, jujur dan transparan.

“Kita juga berharap pihak Deputi Bidang Kebijakan Pembangunan BRIN dapat melakukan pengecekan langsung ke lokasi rencana bakal tapak PLTT tersebut,” ujarnya.

PLTT ini kita tolak karena kita khawatir berbahaya maka kita akan menolak karena ini baru sebatas berwacana dan baru tahap penelitian awal mengenai bakal lokasi tapak.

“Tahapannya masih jauh dan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mengetahui bahwa lokasi Pulau Gelasa dijadikan rencana tapak PLTT tersebut layak atau tidaknya dijadikan Tapak PLTT,” jelas Komeng.

Prof Dr. Sriyana staff Deputi Bidang Kebijakan Pembangunan BRIN memberikan cinderamata BRIN kepada Ketua FORLABB, Feryandi Komeng.

Dalam waktu dekat kita akan melakukan audiensi dengan DPRD dan minta mereka menghadirkan pihak-pihak terkait.

“Jujur kita khawatir. Jika wacana dan rencana PLTT ini benar-benar terwujud dimana masyarakat diberikan informasi yang baik-baik saja tanpa menjelaskan informasi yang utuh dan benar soal teknologi PLTT. (Yuko)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan ke togel online Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

72 Komentar

  1. What i do not understood is in reality how you are now not really much more smartly-favored than you might be now. You’re very intelligent. You realize therefore considerably on the subject of this matter, produced me personally imagine it from numerous various angles. Its like women and men don’t seem to be fascinated until it is one thing to accomplish with Lady gaga! Your personal stuffs outstanding. Always care for it up!

  2. Thanks for another informative blog. Where else could I get that kind of information written in such an ideal way? I’ve a venture that I am simply now running on, and I’ve been on the glance out for such information.

  3. This is the right blog for anyone who wants to find out about this topic. You realize so much its almost hard to argue with you (not that I actually would want…HaHa). You definitely put a new spin on a topic thats been written about for years. Great stuff, just great!

  4. A large percentage of of whatever you say is astonishingly accurate and that makes me wonder the reason why I had not looked at this with this light previously. This particular piece really did turn the light on for me personally as far as this particular subject goes. Nevertheless at this time there is one particular factor I am not too comfortable with so while I try to reconcile that with the actual core idea of the position, let me observe exactly what all the rest of your subscribers have to say.Nicely done.

  5. I loved as much as you will receive carried out right here. The caricature is attractive, your authored material stylish. nevertheless, you command get got an shakiness over that you would like be turning in the following. ill definitely come more before once more since precisely the same just about a lot incessantly inside of case you protect this hike.

  6. I’ve been surfing online more than 3 hours nowadays, but I by no means discovered any interesting article like yours. It is lovely value sufficient for me. In my view, if all web owners and bloggers made excellent content material as you did, the internet can be much more helpful than ever before.

  7. naturally like your web site but you have to check the spelling on quite a few of your posts. Many of them are rife with spelling issues and I to find it very bothersome to tell the reality then again I’ll surely come back again.

  8. Thanks, I’ve recently been looking for info approximately this subject for a long time and yours is the greatest I’ve found out till now. But, what concerning the conclusion? Are you sure concerning the source?

  9. You actually make it appear really easy together with your presentation but I find this matter to be actually something which I think I might by no means understand. It sort of feels too complex and extremely huge for me. I am having a look ahead for your next publish, I will attempt to get the dangle of it!

  10. I?¦m no longer positive the place you’re getting your information, however good topic. I needs to spend some time finding out more or understanding more. Thanks for great information I used to be on the lookout for this information for my mission.

  11. Hi there! Do you use Twitter? I’d like to follow you if that would be ok. I’m absolutely enjoying your blog and look forward to new posts.

  12. I was recommended this web site by my cousin. I am not sure whether this post is written by him as nobody else know such detailed about my problem. You’re amazing! Thanks!