Lempah Kuning Muara Gelar Buka Bersama Awak Media dan Santuni Anak Yatim Piatu

PANGKALPINANG,PERKARANEWS — Rumah makan lempah kuning muara, menggelar buka puasa bersama para awak media Pangkalpinang dan sekitarnya serta memberikan santunan kepada anak yatim, Selasa (2/4/2024).

Buka puasa bersama ini diadakan diruang utama yang terletak di pelabuhan Acun Ketapang Kota Pangkalpinang. Kegiatan ini merupakan acara tahunan yang sudah berlangsung ke dua kalinya, acara yang turut dihadiri beberapa wartawan media cetak, online, televisi dan radio di daerah ini.

Acara ini juga dihadiri Ustadz H. Muhammad kurnia, dan Edi Kurnia serta mewakili para awak media ia mengucapkan terimakasih banyak kepada Bang Obie dan Yuk Ria selaku owner rumah makan lempah kuning muara atas undangan dan jamuan serta mendoakan agar usahanya selalu sukses dan maju.

Bacaan Lainnya

Bang Obi selaku Owner Rumah Makan Lempah Kuning Muara Bang Obie dan Yuk Ria sangat bersyukur kepada para tamu undangan yang sudah hadir pada acara berbuka puasa bersama ini.

Selain itu dirinya mengatakan tujuan utama acara ini digelar adalah sebagai wadah untuk memperkuat tali silaturahmi antara pengusaha kuliner dengan penggiat media.

“Alhamdulillah terima kasih untuk teman-teman media yang sudah hadir dan memenuhi undangan kami disela-sela kesibukannya, saya berharap dengan adanya kegiatan ini kita semua dapat meningkatkan tali silaturahmi dan bersinergi bersama dalam memajukan kuliner lokal menjadi go internasional,” harapnya. (Yuko)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

267 Komentar

  1. I love your blog.. very nice colors & theme. Did you create this website yourself? Plz reply back as I’m looking to create my own blog and would like to know wheere u got this from. thanks

  2. I¦ve been exploring for a little bit for any high quality articles or weblog posts in this kind of space . Exploring in Yahoo I eventually stumbled upon this website. Studying this info So i am happy to exhibit that I’ve a very just right uncanny feeling I came upon exactly what I needed. I so much undoubtedly will make certain to do not put out of your mind this web site and provides it a look regularly.

  3. Hello, i read your blog from time to time and i own a similar one and i was just curious if you get a lot of spam responses? If so how do you protect against it, any plugin or anything you can recommend? I get so much lately it’s driving me crazy so any help is very much appreciated.

  4. This is the best weblog for anyone who wants to seek out out about this topic. You understand a lot its almost laborious to argue with you (not that I really would want…HaHa). You positively put a brand new spin on a subject thats been written about for years. Nice stuff, just nice!